Cara Mengatasi Pintu Mobil Yang Keras Dan Berisik Saat Ditutup

Cara Mengatasi Pintu Mobil Yang Keras Dan Berisik Saat Ditutup - Suryadidik.com


Hay..Sobat otomotif ketemu lagi sama suryadidik.com. Kemaren kami sudah membahan panjang lebar tentang 10 cara mudah mengetahui ciri-ciri mobil bekas tabrakan yang harus anda ketahui
dan sekarang kami akan membahas cara mengatasi pintu mobil yang keras saat ditutup. cegiidoottt...

Sebagai pemilik mobil ya... bisa dikatakan cukup tua pasti akan menemukan berbagai masalah. Salah satunya pada saat kita menutup pintu mobil jika kita tidak menutupnya dengan keras pintu mobil tersebut tidak akan tertutup dengan rapat. Bahkan sampai tersengar suara braaakk yang membuat telinga kita risih saat mendengarnya. Bahkan suara keras saat menutup pintu mobil sampai terdengar tetangga sebelah. Repot juga kan bila gara-gara kita menutup pintu sampai dimarahin tetangga heheee

Beda lagi kalau kita membeli mobil bekas dari pabrikan Paman Sam Amerika atau buatan dari Benua Eropa karena mobil tersebut memiliki beban pintu yang berat atau tebal sehingga jika kita menutup pintunya masih teras enak tanpa harus dibanting-banting segala.

Sebelum kita mengetahui cara mengatasi pintu mobil yang keras saat ditutup alangkah baiknya anda mengetahui penyebabnya. Berikut ini adalah beberapa faktor yang menyebabkan pintu mobil keras atau susah saat ditutup.

1. Peranti Pengait atau doorlock 

Doorlock sendiri berfungsi untuk mengaitkan jangkar dari daun pintu sesaat setelah daun pintu ditutup dengan entakan. Persoalan ini mulai terjadi saat anda terbias menutup pintu mobil dengan tenaga yang cukup keras.

Akibat terlalu sering menutup pintu mobil dengan keras, akan membuat doorlock akan cepat aus. Meskipun mobil tersebut masih tergolong relatif mobil baru dengan usia 3 atau 4 tahun.

Penyebab pintu mobil keras ditutup lainya adalah Saat anda mencuci mobil dengan tekanan air yang tinggi dari steam dan dan pintu tidak tertutup rapat sehingga bisa menyebabkan air akan masuk ke perangkat doorlock tersebut. Alngkah baiknya jika doorlock atau jangkar pengaitnya mulai mengering anda bisa mengoleskan sejenis pelumas atau paselin secukupnya. jika ingin melanjutkan membacanya anda bisa masuk di http://www.suryadidik.com/2018/10/hay.html


Komentar

Postingan populer dari blog ini

Cara Mudah Memperbaiki Dongkrak Yang Rusak 100% Berhasil

10 Cara Mudah Mengetahui Ciri-Ciri Mobil Bekas Tabrakan Yang Harus Anda Ketahui - Suryadidik.com

Cara Paling Ampuh Menghilangkan Embun Pada Lampu Mobil